Jakarta, 8 Maret 2025 – Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Nusa Mandiri akan menyelenggarakan Webinar Sosialisasi Penerimaan Proposal Hibah Penelitian & Pengabdian kepada Masyarakat Tahun 2025. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan informasi terkait mekanisme, persyaratan, serta peluang pendanaan hibah bagi Dosen dan Mahasiswa Program Doktoral Program Studi Informatika Universitas Nusa Mandiri. Webinar ini akan berlangsung dalam dua sesi, yaitu: Hari Pertama: ...
Read More »Universitas Nusa Mandiri (UNM) Turut Hadir dalam Rencana Pembangunan Museum Mangrove Pertama di Indonesia
Universitas Nusa Mandiri (UNM) turut berpartisipasi dalam rencana pembangunan museum mangrove pertama di Indonesia. Acara ini juga dihadiri oleh perwakilan pendamping desa wisata dari Kementerian Pariwisata bersama Dinas Pariwisata Karawang. Program Pendamping Desa Wisata terus berupaya mengembangkan potensi wisata di Indonesia, salah satunya melalui inisiatif terbaru, yaitu Investment Challenge Hutan Mangrove Sedari 2025. Investment Challenge Hutan Mangrove Sedari 2025 bertujuan untuk menarik ...
Read More »LPPM Universitas Nusa Mandiri Akan Mengadakan Coaching Clinic Proposal Hibah Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat DRTPM Kemendikti Saintek Tahun 2025
Jakarta, 15 Februari 2025 – Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Nusa Mandiri akan menyelenggarakan kegiatan Coaching Clinic Proposal Hibah Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat untuk Program DRTPM Kemendikti Saintek Tahun 2025. Kegiatan ini akan dilaksanakan secara daring pada tanggal 19 Februari 2025, pukul 09.00 WIB. Acara ini diperuntukkan bagi seluruh dosen yang berada di lingkungan Universitas Nusa ...
Read More »Pemberitahuan Perubahan Alamat Website BIMA
Jakarta, 23 Januari 2025 – Kementerian Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Kemendikti Saintek) perubahan dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemdikbudristek) setiap tahunnya membuka kesempatan bagi para dosen di seluruh Indonesia untuk menyusun proposal hibah penelitian maupun Pengabdan epada asyarakat yang dapat mendukung inovasi dan kemajuan dunia pendidikan serta riset di tanah air. Hibah ini menjadi salah satu upaya ...
Read More »SEMINAR HASIL & MONEV LAPORAN AKHIR PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT KEMDIKBUDRISTEK TAHUN PELAKSANAAN 2024
Jakarta, 16 Desember 2024 – Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Nusa Mandiri mengumumkan akan menyelenggarakan Seminar Hasil & Monev Laporan Akhir Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Tahun 2024. Acara ini bertujuan untuk memaparkan hasil akhir dari program-program penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang telah dilaksanakan oleh dosen dan peneliti di lingkungan Universitas Nusa Mandiri. Seminar ini akan ...
Read More »Dosen UNM memberikan pelatihan aplikasi Canva sebagai media ajar kepada pengajar di RA Al Itroh Ath Thohiroh Jakarta Selatan
Rabu 15 Januari 2025, Universitas Nusa Mandiri (UNM) mengadakan Pengabdian Masyarakat kepada pengajar RA Al-Itroh, yang berlokasi di Jl. Bangka IX No. 46A Rt. 007/010, Pela Mampang, Kec. Mampang Prapatan, Jakarta Selatan. Kegiatan pengabdian bertema “pengenalan aplikasi Canva sebagai media ajar di RA Al-Itroh Ath Thohiroh” ini dilakukan oleh Dosen program studi Sistem Informasi, yaitu Ibu Fatimah Azzahro, M.Ag dan ...
Read More »Optimalisasi Branding Posyandu Mawar Melati dengan Canva: Edukasi Desain Grafis untuk Promosi Kesehatan oleh Universitas Nusa Mandiri
Bekasi, 29 September 2024 – Universitas Nusa Mandiri kembali menunjukkan kontribusinya kepada masyarakat melalui kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat bertajuk “Optimalisasi Branding Posyandu Mawar Melati dengan Canva dalam Strategi Desain Grafis untuk Promosi dan Edukasi Kesehatan”. Kegiatan yang dilaksanakan pada hari Minggu, 29 September 2024, di Posyandu Mawar Melati, Perumahan Bekasi Griya Asri 1 Blok B, RW.031, Desa Sumberjaya, Kecamatan Tambun ...
Read More »Pelatihan Pengolahan Data Menggunakan Ms. Excel untuk Meningkatkan Kompetensi SDM di SPS Negeri Bale Bermain Jakarta Pusat
Program Studi Informatika Universitas Nusa Mandiri telah menyelenggarakan kegiatan pengabdian masyarakat pada tanggal 16 November 2024. Kegiatan pengabdian masyarakat ini dilakukan dalam rangka memenuhi Tridarma Perguruan Tinggi. Bentuk Kegiatan Pengabdian Masyarakat yang dilakukan adalah dengan mengadakan pelatihan yang dilakukan secara luring (luar jaringan) atau secara langsung di lokasi SPS Negeri Bale Bermain, pada Sabtu 16 November 2024, dengan tema “Pelatihan ...
Read More »Webinar Inspiratif: Strategi Sukses Meraih Hibah Tesis Magister DRTPM Kemdikbudristek
Jakarta, 6 Desember 2024 – Universitas Nusa Mandiri, melalui LPPM Universitas Nusa Mandiri bekerja sama dengan Program Studi Ilmu Komputer, telah sukses menyelenggarakan sebuah kegiatan webinar bertajuk “Webinar Inspiratif: Strategi Sukses Meraih Hibah Tesis Magister DRTPM Kemdikbudristek”. Webinar ini diikuti oleh dosen dan mahasiswa magister di lingkungan Universitas Nusa Mandiri, dan dilaksanakan secara daring (online). Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan ...
Read More »Dosen Universitas Nusa Mandiri Tingkatkan Keterampilan Guru SMPIT Ajimutu Global Insani dengan Pelatihan Penggunaan ChatGPT sebagai Alat Bantu Pembelajaran
Kemajuan teknologi yang pesat saat ini telah membuka berbagai peluang baru dalam dunia pendidikan. Salah satu inovasi yang semakin populer adalah pemanfaatan ChatGPT, model bahasa berbasis kecerdasan buatan (AI) yang dikembangkan oleh OpenAI. ChatGPT memiliki kemampuan untuk memproses dan menghasilkan teks secara interaktif, memungkinkan para pendidik untuk menggunakannya sebagai alat bantu dalam menjawab pertanyaan, memberikan penjelasan tambahan, hingga merancang materi ...
Read More »