Saat ini virus Covid 19 telah mewabah menjadi pandemi hampir di seluruh negara-negara di dunia termasuk di Indonesia. Upaya-upaya pemutusan rantai penyebaran virus ini digalakkan oleh pemerintah Indonesia untuk diterapkan oleh seluruh masyarakat Indonesia. Salah satunya yaitu dengan dengan menjaga kebersihan ekstra dengan rutin mencuci tangan, menggunakan masker dan menjaga jarak aman (Social Distancing). Akan tetapi masih banyak masyarakat yang ...
Read More »Yearly Archives: 2020
AKSI PEDULI BAGI MASYARAKAT DAN SOSIALISASI HIDUP SEHAT DIMASA PANDEMI COVID-19.
Puasa Ramadhan kali ini berlangsung ditengah pandemi global virus corona atau covid-19 menjadikan sangat berbeda dari tahun-tahun sebelumnya. Apa yang umat Islam dapat pelajari dalam melewati bulan Ramadhan selama masa-masa krisis akibat pandemi, lockdown, karantina, serta social distancing saat ini? Ditengah segala kondisi yang masih penuh dengan ketidakpastian serta menjadi masa sulit bagi mereka yang terdampak Covid-19, publik masih menaruh keyakinan cukup ...
Read More »Pemanfaatan Google Suite Untuk Mendukung Pembelajaran Secara Daring Untuk Guru & Santri Pengajian Tpq Nurul Huda Kelurahan Sunter Jakarta Utara
Hari sabtu, 13 Juni 2020 program studi Sistem Informasi Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Nusa Mandiri melaksanakan kegiatan pengabdian masyarakat. Kegiatan ini dilaksanakan via aplilakasi Zoom Virtual Meeting karena saat pelaksanaan masih dalam masa pandemic covid-19. Kegiatan ini mendapatkan antusias dari peserta yang sangat bagus karena mereka sangat membutuhkan metode pembelajaran lain yaitu secara daring karena tidak diperbolehkannya metode ...
Read More »KEGIATAN SOSIAL MEMBANGUN MASYARAKAT YANG KUAT DALAM RANGKA MEMBANGKITKAN SEMANGAT MELAWAN COVID-19
Kasus positif Covid-19 pada hari Kamis 11 Juni 2020 meningkat, sebanyak 979 kasus tercatat pada hari itu, sehingga total kasus positif sekarang 35.295 orang. Peningkatan juga terjadi pada kasus pemulihan. Ada 507 pasien yang pulih dari Covid-19. Dengan demikian, total 12.636 kasus sembuh secara keseluruhan. Sedangkan untuk kasus kematian meningkat sebanyak 41 orang. Sehingga jumlah total akumulatif kematian akibat Covid-19 adalah ...
Read More »Aksi Peduli Covid-19 Berupa Pelatihan Pemanfaatan Google Classroom Sebagai Media Pembelajaran Di Tengah Pendemi Covid-19 Pada TPQ Nurul Huda Sunter
Dosen STMIK Nusa Mandiri melakukan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ditengah pandemi covid-19 berupa pelatihan pemanfaatan google classroom sebagai media pembelajaran bagi guru dan santri TPQ Nurul Huda yang berlokasi di Sunter Muara Rt. 012 Rw.05 Kel. Sunter Agung, Kec. Tanjung Priok Jakarta Utara. Kegiatan kali ini dilaksanakan dengan memanfaatkan aplikasi zoom dan diikuti oleh seluruh guru dan santri pada hari ...
Read More »SOSIALISASI PENCEGAHAN COVID-19 BAGI WARGA RW 007 PERWIRA BEKASI
Dimasa Pandemi ini, pemerintah menerapkan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSSB) disebagian kota. Dikarenakan yang terkena virus Covid-19 ini semakin meningkat dan cara untuk memutuskan rantai penularan ini dengan adanya PSBB. Masa PSBB ini dimana masyarakat dihimbau untuk tetap dirumah dan melaksanakan semua kegiatan dari rumah. Masyarakat yang masih berada diluar rumah harus memperhatikan physical distancing yaitu meghindari tempat yang ramai, ...
Read More »Nusa Mandiri Berbagi Dimasa Pandemi
Pada saat pandemi Covid-19 seperti saat ini kegiatan saling berbagi dan saling membantu antar sesama dilakukan oleh semua orang. Kesadaran yang tinggi ini tumbuh karena budaya kita yang sudah sejak dahulu suka melakukan gotong royong terlebih lagi saat ini memasuki bulan Romadhon banyak orang tergugah untuk bisa menolong orang lain. Dosen STMIK Nusa Mandiri bersama dengan Mahasiswa pada semester ini ...
Read More »CARA MEMBUAT PASSWORD YANG AMAN DAN TIDAK MUDAH DI HACK
Dosen STMIK Nusa Mandiri dalam rangka memenuhi Tridharma perguruan tinggi kembali menggelar agenda rutin semester yaitu pengabdian masyarakat. Pelaksanaan pengabdian Masyarakat kali ini berbeda dengan yang sudah dilakukan sebelumnya dikarenakan adanya social distancing pencegahan penyebaran Covid19 maka pelaksanaan pengabdian masyarakat dilakukan secara online dengan memanfaatkan aplikasi Zoom. Kegiatan ini dilakukan pada hari Sabtu (9/5) dengan tema “Cara Membuat Password yang ...
Read More »SOSIALISASI PENCEGAHAN COVID-19 DAN PENGGALANGAN DANA KEMANUSIAAN
Tri Dharma merupakan kewajiban yang harus dilakukan oleh Dosen pada tiap semesternya. Tri Dharma Dosen yaitu Melakukan pengajaran, penelitian dan pengabdian masyarakat. Begitupun halnya dengan kami selaku dosen STMIK Nusa Mandiri. Mengawali tahun 2020, pejabat kesehatan di Wuhan, China mengumumkan adanya sebuah virus Corona jenis baru yang memakan korban hingga meninggal dunia. Dimana virus tersebut disebut juga dengan Covid-19. Bukan ...
Read More »SOSIALISASI HIDUP SEHAT, SUCIKAN HATI DENGAN BERBAGI DANA KEMANUSIAAN BAGI SESAMA
Saat ini masyarakat Indonesia khususnya yang beragama islam memasuki bulan dengan penuh rahmat yaitu bulan Ramadhan, namun ada yang berbeda pada Ramadhan kali ini dibandingkan dengan Ramadhan tahun-tahun sebelumnya karena saat ini masyarakat melaksanakan puasa ditengah mewabahnya virus covid-19 yang menjangkit hampir seluruh negara-negara didunia. Berdasarkan data dari gugus tugas percepatan penanganan covid-19 di Indonesia sebaran infeksi covid19 mencapai 10.000 ...
Read More »